Minggu, 13 September 2020

Kerajaan Bisnis Grup Djarum

Siapa yg tidak kenal dgn Group Djarum?...sejak kecil, saya tahunya hanya perusahaan rokok di Kudus. Ya, benar. .tapi itu dulu....

Bagaimana sekarang ... .? Tentu jaman sudah berubah, dan pemiliknya adalah  Michael Bambang Hartono dan Robert Budi Hartono, anak Oei Wie Gwan, melanjutkan bisnis ayahnya tersebut. Kini, dua bersaudara itu sudah menjadi keluarga terkaya ke-22 di dunia.

Secara individu, dua bersaudara itu juga masuk ke dalam 100 besar keluarga terkaya di dunia. Dikutip dari Bloomberg (10/09/2019) Budi Hartono menjadi orang terkaya ke-81 dunia dengan kekayaan senilai US$15,7 miliar. Secara year to date, kekayaan Budi Hartono naik US$2,06 miliar.

Lalu, Bambang Hartono menjadi orang terkaya ke-91 dengan total kekayaan senilai US$1,87 miliar. Secara year to date, nilai itu sudah naik US$1,87 miliar.

Busyettt bukan .....

Di lampiran...adalah group perusahaan di bawah Group Djarum....

#djarum #therichest #kaya #bca #polytron #terkaya



Tidak ada komentar: